Al-Quran

Al-Quran

Rabu, 16 Februari 2011

Tema: Pahlawan; Pertanian

A. Kebahasaan

Lafal dan Ejaan

Tanda seru dipakai untuk mengakhiri kalimat perintah.
Misal: Hormatilah gurumu!
          Berikan buku ini kepada Dia!

Struktur

Kalimat permohonan adalah kalimat yang ditandai dengan kata mohon.
Misal: Saya mohon Bapak Kepala Sekolah  berkenan membuka pameran nanti.

Kosa kata

Istilah dalam bidang pahlawan
Misal: kusuma bangsa,museum,perjuangan,gugur, pahlawan tak dikenal,bunga bangsa.

B. Pemahaman

Memahami bacaan bisa dilakukan dengan membaca dalam hati,setelah membaca bacaan dengan teliti kamu dapat membuat ringkasan.

C. Penggunaan

Melaporkan hasil kunjungan

Laporan berupa data yang diperoleh dari narasumber. Banyak tempat yang dapat dikunjungi, misalnya: pos keamanan,kantor polisi,pabrik tempe, dan rumah sakit.
Data yang dihimpun misalnya, jadwal ronda,alat ronda, kejahatan yang terjadi,cara mengatasi masalah-masalah yang timbul, dan lain-lainnya.
Hasil kunjungan dapat dilaporkan secara lisan atau tertulis

Tidak ada komentar:

Posting Komentar